-->

Selasa, 19 November 2024

Sejarah Baru! Indonesia Guncang Arab Saudi dengan Kemenangan 2-0 di Kualifikasi Piala Dunia 2026

INFONAS.ID - Timnas Indonesia mencetak sejarah dengan meraih kemenangan luar biasa 2-0 atas Arab Saudi dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia pada Selasa, 19 November 2024. Kemenangan ini tak hanya memberikan tiga poin ...

Selasa, 22 Oktober 2024

FIFA dan AFC Tolak Permintaan Bahrain, Apa yang Terjadi Simak Penjelasannya!

Jakarta – FIFA dan Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) menolak permintaan Asosiasi Sepak Bola Bahrain (BFA) untuk memindahkan laga kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Indonesia ke tempat netral. Pertandingan ini dijadwalkan berlang...

Rabu, 09 Oktober 2024

Jelang Laga Penentu! Shin Tae-yong Ungkap Strategi Rahasia Hadapi Bahrain

INFONAS.ID||JAKARTA - Timnas Indonesia terus mematangkan persiapan menjelang pertandingan krusial putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2024 melawan Bahrain. Pada Selasa, 10 Oktober 2024, seluruh pemain menjalani sesi latihan sor...

Rabu, 25 September 2024

Di Balik Kerusuhan Persib vs Persija: Apa Saja Kegagalan yang Disorot Erick Thohir?

INFONAS.ID - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menyatakan kekecewaannya atas kerusuhan yang terjadi usai pertandingan antara Persib Bandung dan Persija Jakarta. Kerusuhan tersebut pecah setelah Persib berhasil mengalahkan Persija den...

Senin, 23 September 2024

Kerusuhan Pecah Usai Laga Persib vs Persija di Liga 1 2024-2025

INFONAS.ID|| BANDUNG - Pertandingan antara Persib Bandung dan Persija Jakarta pada 23 September 2024 berlangsung dengan ketegangan tinggi. Meski kedua tim sempat kehilangan pemain akibat kartu merah.Dimana Persib Bandung berhasil ...

Senin, 26 Agustus 2024

Pelatih Analisis Joel Cornelli: Persib vs Arema, Skor 1-1 Adil bagi Kedua Tim

INFONAS.ID||BANDUNG - Pelatih Arema FC Joel Cornelli, menyimpulkan bahwa hasil imbang 1-1 pada akhir pertandingan antara Persib Bandung dan timnya adalah adil bagi kedua belah pihak. Menurut Cornelli, baik Persib maupun Arema menu...

Minggu, 02 April 2023

Timnas U-20 Indonesia Dibubarkan usai Piala Dunia U-20 2023 Batal

INFONAS.ID - Sejumlah pemain timnas U-20 mengikuti sesi latihan terakhir yang dipimpin pelatih Shin Tae-yong di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (1/4/2023). Pelatih timnas U-20 Indonesia Shin Tae-yong resmi membubar...

Jumat, 31 Maret 2023

Pernyataan Resmi Presiden FIFA dan Sanksi Untuk Indonesia Indonesia

INFONAS.ID - Menyusul pertemuan hari ini antara Presiden FIFA Gianni Infantino dan Presiden Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir, FIFA telah memutuskan, karena keadaan saat ini, untuk menghapus Indonesia seba...

Ini Kerugian dari Gagalnya Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U 20 di Indonesia

INFONAS.ID - Gagalnya Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia U20 berdampak besar bagi perekonomian Tanah Air. Pasalnya, Indonesia kehilangan kesempatan besar untuk meraih keuntungan dari perhelatan olahraga dunia tersebut. Perhe...

Ini Negara-Negara yang Pernah Gagal Menjadi Tuan Rumah Piala Dunia U 20

INFONAS ID - Piala Dunia U-20 adalah ajang kompetisi sepak bola tingkat dunia untuk pemain di bawah usia 20 tahun. Namun, tidak semua negara berhasil menjadi tuan rumah yang sukses. Ada beberapa negara yang telah mencoba menjadi ...

Pemain Timnas U 20, Hokky Caraka Luapkan Kekecewaan di IG Ganjar Pranowo

INFONAS.ID - Indonesia gagal menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 membuat kesal salah satu pemain timnas Indonesia, Hokky Caraka. Ia meminta semua pihak mengetahui bahwa Indonesia telah didiskualifikasi oleh FIFA sebagai tuan rumah...

Senin, 07 Februari 2022

Atlit TJ Aquatic Swimming Club akan Lomba Renang di Yogyakarta.

Infonas.id.Metro Lampung, -Kakak beradik Winda dan Widya, yang sering dijuluki Dua "Hiu" Dari Kota Metro ini, sudah beberapa kali menorehkan prestasi cukup bergengsi. Dalam kejuaraan renang antar pelajar Se-Provinsi Lampung.Berbag...

Sabtu, 22 Januari 2022

Mantan Pemain Bola NTT Jabat Pangdam XVIII Kasuari

INFONAS.ID|JAKARTA - Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa memutasi 328 Perwira Tinggi (Pati) TNI. Hal itu tertuang dalam Surat Keputusan nomor 66/I/2022 tanggal 21 Januari 2022 tentang Pemberhentian dari dan Pengangkatan Dalam Jab...

Kamis, 09 Desember 2021

Akhiri Tahun 2021, Perkesa 78 All Star Ngobras Bola dan Trofeo di Yogjakarta

INFONAS.ID|YOGYAKARTA - Menjadi tradisi bagi mantan anak didik Iswadi Idris-Danan Jaya, Erens Pahalerang, setiap penghujung tahun kumpul di Yogjakarta markas Perkesa Mataram di era Galatama. Mantan pemain Galatama (Liga Sepakbola ...

Minggu, 24 Oktober 2021

IFF Gandeng ASABRI Gelar Trofeo Peringati HUT TNI ke – 76

INFONAS.ID|JAKARTA - Memeriahkan HUT TNI Ke-76, Indonesian Football Forever (IFF) bekerjasama dengan ASABRI, menggelar Turnamen Sepakbola Segitiga bertajuk "TROFEO U-50", di Stadion PTIK, Jakarta (24/10/2021). Para pejabat dari ka...

Selasa, 12 Oktober 2021

HUT Rohul Ke 22, Dapat Kado 1 Medali Perunggu Untuk Riau Di PON Papua Ke XX Tahun 2021

INFONAS.ID|JAYAPURA - Bersempena di Hari Ulang Tahun Kabupaten Rokan Hulu  (Rohul) Ke 22 Tahun 2021. Hari ini dengan mengucapkan syukur 'Alhamdulillah' pantas dipanjatkan syukur nikmat dan rejeki prestasi yang diraih Putra terbaik...

Senin, 04 Oktober 2021

Cabor Panahan PON XX : Hari Ini Emas Pertama Diperebutkan Papua dan Jatim

INFONAS.ID|SENTANI – Perhelatan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX 2021  di venue Panahan, Kampung Harapan, Sentani memasuki hari ke enam, hari ini dimulai perburuan medali emas. Medali emas pertama akan dipertama akan diperebutkan ...

Final Panahan Recurve Putri, Jatim Ditantang Papua

INFONAS.ID|SENTANI – Babak penyisihan cabang olahraga Panahan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX 2021 di venue Panahan, Kampung Harapan, Sentani berakhir setelah hari ini, minggu (3/10/2021) setelah menyelesaikan pertandingan beregu...

Sabtu, 02 Oktober 2021

Hasil Panahan PON Papua, Jabar Siap Sapu Bersih Emas Compound Individu

INFONAS.ID|SENTANI - Tim Panahan Jawa Barat memastikan dua tiket ke final Pekan Olahraga Nasiaonal XX (PON) Papua 2021. Jawa Barat bertekad mengawinkan medali emas di cabang olahraga Panahan, nomor individu compound putra dan put...

Jumat, 01 Oktober 2021

Singkirkan Titik Kusumawardhani Unggulan Asal DIY, Rezza Bawa Papua ke Final Panahan Recurve Putri PON XX

INFONAS.ID|SENTANI - Tim Panahan Papua memastikan tiket ke final Pekan Olahraga Nasiaonal XX (PON) Papua 2021.Rezaa Octavia menyingkirkan wakil DI Yogjakarta salah satu unggulan, Titik Kusumawardhani dengan skor 7-3 di venue Pa...
© Copyright 2021 INFONAS.ID | Bukan Sekedar Berita | All Right Reserved